Sitemap merupakan kumpulan data-data yang memuat informasi dari suatu situs, seperti kapan terakhir kali situs diupdate , sesering apa url diubah dan lain-lain.
Nah agar crawl robot mudah mengindeks data-data dari situs kita , kita perlu mensubmit sitemap situs kita ke google. Caranya :
- pertama masuk dulu disini
- klik alamat blogger kamu yang akan kamu submit sitemapnya
- klik pengoptimalan/optimization pada sidebar sebelah kiri
- pilih peta situs/sitemap
- lalu klik submit/test sitemap atau tambahkan/uji peta situs
- masukkan alamat feeds/posts/default lalu klik mengirim peta situs/submit sitemap
Jika proses selesai akan pemberitahuan bahwa sitemap telah terkirim lalu akan tertera data-data dari situs kita yang telah masuk ke google.
Selamat mencoba
Komentar
Posting Komentar